Minggu, 20 Oktober 2013

TUMIS BABAT CABE HIJAU

Bahan-bahan :
  • 1/2 kg babat sapi,cuci bersih.
  •   1  biji cabe hijau/paprika,potong halus.
  • 1/2 bawang bombai,rajang halus.
  •   2 batang cabe merah,iris tipis
  •   2 gram garam
  •   3 gram penyedap rasa
  •   1 sendok makan saos tiram
  •   4 sendok makan air mataang
  •   2 sendok makan air  kanji
Cara membuatnya dan Memasaknya :
  • Rebus babat sampai empuk dan lunak,angkat dan tiriskan. Potong ukuran sedang, dan sisihkan.
  • Tumis cabe kering, bawang bombay, cabe merah yang sudah dirajang, samapi harum baunya
  • masukkan babat iris dalam tumisan bumbu,aduk rata tambahkan bumbu yang lain.
  • Aduk sampai tercampur benar,angkat dan siap untuk disajikan, 
 Selamat menikmati......

Tidak ada komentar: